Lirik Lagu Rizky Febian - Ragu

Lirik Lagu Rizky Febian - Ragu

Judul Lirik : Ragu
Artis : Rizky Febian
Ciptaan : //
Kategori Lagu : Solois Indonesia

Silakan Baca Juga : Lirik Lagu Jangan Salah Menilai - Della Puspita

Lirik Lagu Rizky Febian yang berjudul Ragu, Tema lagu iniyang diusung dalam lagu tentang kisah cinta, lagu ini juga dikemas dengan nuansa musik yang asik sekali, dalam artian lirik lagu ini menceritakan tentang seseorang yang meyakinkan kekasihnya bahwa ia sangat mencintainya.

Rizky Febian Lirik Ragu
Rizky Febian Lirik Ragu

Lagu ini ditempatkan dalam track ke-4 dari 9 buah lagu yang ada, lagu ini terdiri dari 2 bahasa yaitu Indonesia dan Inggris. Hal tersebut yang membuat lagu ini terdengar lebih enak dan asik ketika didengar. Lirik Lagu lain yang dinyanyikan olehnya berjudul Pergi Menjauh. Berikut cuplikan lirik Ragu silahkan lihat disini.

Berikut Adalah : Lirik Lagu Rizky Febian Ragu


Kau bertanya dengan rasa ragu
Seberapa besar cintaku padamu
Akan selalu kujawab semua keraguanmu
Kan kubuktikan semuanya padamu

Tak perlu kau ragu lagi
Cukup jalani dan rasakan
Ohhh..oh my lady

Cukup kau disampingku
Sempurnakan langkahku
Tuk menyusuri waktu
Cukup kau disampingku
Berjalan bersamaku
Pasti kan kau bahagia

Kau bertanya dengan rasa ragu
Seberapa besar cintaku padamu
Akan selalu kujawab semua keraguanmu
Kan kubuktikan semuanya padamu

Tak perlu kau ragu lagi
Cukup jalani dan rasakan
Ohhh..oh my lady

Cukup kau disampingku
Sempurnakan langkahku
Tuk menyusuri waktu
Cukup kau disampingku
Berjalan bersamaku
Pasti kan kau bahagia

Don't you know i love you lady
Don't you know you make me crazy
Oh my lady, you're my lady
Don't you know Don't you know
You're of my life
Baby oh my lady

Cukup kau disampingku
Sempurnakan langkahku
Tuk menyusuri waktu
Cukup kau disampingku
Berjalan bersamaku
Pasti kan kau bahagia