Judul Lirik : Cinta Kita
Artis : Inka Christie & Amy Search
Ciptaan : //
Kategori Lagu : malaysia Populer
Silakan Baca Juga : Lirik Lagu Isabella - Amy Search
Lirik Lagu Cinta Kita adalaha salah satu lagu lawas yang di bawakah bersama oleh Inka Christie & Amy Search. Lagu Cinta Kita yang dipublikasikan 16 April pada tahun 2006 lalu. Lagu ini masih berupa single lirik yang dipopulerkannya. Berikut cuplikan liriknya. emi cintaku padamu kemanapun kaukan ku bawa walau harus kutelan lautan bara, silahkan lihat selengkapnya lirik tersebut disini.
Berikut Adalah : Lirik Lagu Inka Christie & Amy Search Cinta Kita
demi cintaku padamu
kemanapun kaukan ku bawa
walau harus kutelan lautan bara
demi cintaku padamu
ke gurun ku ikut denganmu
biarpun harus berkorban jiwa dan raga
reff:
bulan madu di awan biru
tiada yang mengganggu
bulan madu di atas pelangi
hanya kita berdua
nyanyikan lagu cinta
walau seribu duka
kita takkan terpisah
*
andai dipisah laut dan pantai
tak akan goyah gelora cinta
andai dipisah api dan bara
tak akan pudar sinaran cinta
repeat reff
repeat *
